Kali ini kita akan belajar login roles permission menggunakan pake spatie Instal Laravel Roles & Permission Karena kita menggunakan package, maka kita harus menginstal terlebih dulu. Ohya, saya asumsikan kawan-kawan sudah punya proyek Laravel yang masih baru & sudah melakukan konfigurasi untuk database dan sudah menjalankan auth scaffolding Laravel . composer require spatie/laravel-permission Setelah terinstal, langkah berikutnya adalah kita menerbitkan file migrations dari package ini. php artisan vendor:publish --provider= "Spatie\Permission\PermissionServiceProvider" Berikutnya, jalankan migration nya. php artisan migrate Setelah dijalankan maka akan ada beberapa tabel yang dibuat oleh migration dari package ini. Penggunaan Pertama setelah melakukan proses instalasi. Untuk menggunakan package Laravel Permission ini kita tambahkan dulu trait HasRoles ke model User . us...
Komentar
Posting Komentar